Dikabarkan Sudah Nikah Siri, Begini Kata Tukul Arwana
Sabtu, 29 Oktober 2016 – 17:07 WIB

Tukul Arwana. Foto JPG/JPNN.com
jpnn.com - KOMEDIAN Tukul Arwana dikabarkan sudah menemukan kekasih baru. Wanita itu adalah Meggie Diaz.
Beberapa foto kedekatan mereka juga tersebar luas di medsos. Bahkan, Tukul dikabarkan sudah menikah siri dengan Meggie.
Namun, kabar itu dibantah oleh mantan presenter Bukan 4 Mata ini.
Pasca-meninggalnya sang istri Susi Similikiti, Tukul belum memikirkan untuk kembali berumah tangga.
"Belum mikir ke sana (menikah lagi-red)," ujar Tukul belum lama ini.
Sekarang, pria 53 tahun ini tengah fokus mengurus dan menjaga anak-anaknya.
Baca Juga:
"Fokusnya ke pekerjaan dan urus anak-anak. Udah itu aja saat ini." tegasnya.(chi/jpnn)
KOMEDIAN Tukul Arwana dikabarkan sudah menemukan kekasih baru. Wanita itu adalah Meggie Diaz. Beberapa foto kedekatan mereka juga tersebar luas di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sebelum Meninggal Dunia, Bunda Iffet Ternyata Sudah Menyiapkan Ini
- 500 Pelari Turut Perkenalkan Program Undian Rejeki wondr BNI Saat CFD
- Alyssa Daguise Ungkap Persiapan Nikah dengan Al Ghazali
- Kenang Bunda Iffet, Anang Hermansyah: Aku Bisa Berdiri di Industri Itu Berkat Beliau
- Lewat Cara Ini Denada Kenalkan Budaya Indonesia ke Sekolah Sang Putri di Singapura
- Kisah Menyeramkan di Balik Penjagal Iblis: Dosa Turunan