Dikejar Mbak Desi, Belaw Cs Ketakutan hingga Tabrak Warung Pecel Lele, Begini Jadinya

jpnn.com - Dua orang remaja berinisial J alias Belaw, 16, bersama rekannya Jk, 15, bernasib apes setelah menjambret sebanyak dua kali dalam satu hari.
Kedua pelaku asal Kelurahan Batu Urip Taba, Kecamatan Lubuklinggau Utara II, Kota Lubuklinggau, itu tertangkap setelah mereka menabrak warung pecel lele.
Kini keduanya mendekam di tahanan Mapolres Lubuklinggau. Peristiwa penjambretan terjadi pada Selasa (15/8) lalu.
Lokasi (TKP) pertama mereka di Areal Dam Watervang, Kelurahan Watervang, Kecamatan Lubuklinggau Timur I, Kota Lubuklinggau, sekitar pukul 16.00 WIB.
Di mana korbannya berinisial ZF, 12, pelajar putri, warga Kecamatan Lubuklinggau Selatan I, Kota Lubuklinggau.
Kala itu korban Zahrah bersama temannya Lita, sedang duduk sambil berfoto-foto di areal Dam Watervang. Tepatnya di bawah jembatan gantung Watervang.
Saat itu pula Tersanka Jk, turun menghampiri korban dan langsung merampas iPhone 7 plus rose gold korban. Sementara tersangka Belaw menunggu di atas sepeda motor Mio hitam tanpa pelat nomor.
"Seusai menjambret kedua pelaku melarikan diri ke arah Siring Agung," jelas Kasat Reskrim Polres Lubuklinggau AKP Robi Sugara, didampingi Kanit Pidum Ipda Jemmy Amin Gumayel, Sabtu (20/8).
Dua orang remaja berinisial J alias Belaw, 16, bersama rekannya Jk, 15, bernasib apes setelah menjambret sebanyak dua kali dalam satu hari.
- SMB II Kembali Berstatus Bandara Internasional, Herman Deru: Terima Kasih Presiden Prabowo
- Terungkap, Ini Motif Pria di OKU Timur Tega Tembak Mati Ibu Kandung
- Prabowo Puji Keberhasilan Herman Deru Meningkatkan Produksi Pangan Sumsel
- Herman Deru Dampingi Presiden Tanam Padi Serentak di 14 Provinsi Se-Indonesia
- Gubernur Sumsel Letakan Batu Pertama Pembangunan Jembatan Crossing Pipa Pertamina di Desa Benuang, Pali
- Dokter PPDS Anestesi Unsri Diduga Jadi Korban Kekerasan Konsulen di RSUP Hoesin Palembang