Dikenal Sebagai Preman, Bang Jack Tewas Dibunuh Tukang Es Buah, Begini Kronologinya
Rabu, 25 Mei 2022 – 14:32 WIB

Korban tewas. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Pelaku kemudian mengeluarkan senjata tajam yang disimpan di gerobaknya.
Korban lalu melarikan diri dengan menumpang motor temannya.
Namun, pelaku bisa mengejar dan menusuk tubuh korban. Korban mengalami luka tusuk di bagian punggung dan tangan kiri.
Bang Jack sempat dibawa ke klinik terdekat, namun nyawa korban tidak tertolong.
Adapun pelaku langsung melarikan diri setelah kejadian. (cr1/jpnn)
Polisi memburu tukang es buah yang membunuh pria bernama Nadi alias Bang Jack (43) di Kampung Pulo Kapuk, Cikarang Utara, Bekasi, Selasa (24/5) sore.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Deretan Fakta Sidang Etik Brigadir Ade, Ada soal Hubungan Gelap
- Budi Gunawan Kutuk Aksi KKB Membantai 11 Pendulang Emas di Yahukimo
- Sidang Etik Brigadir Ade Kurniawan Ditunda, Nenek Korban Teriak: Jangan Lindungi Pembunuh
- Pimpinan Komisi III Janji Kawal Proses Hukum Kasus Kematian Jurnalis Palu di Jakarta
- Ini Kata Laksma Wira soal Oknum TNI AL Bunuh Juwita
- TNI AL: Jumran Telah Merencanakan Membunuh Jurnalis Juwita