Dikira Banyak Duit, 'Proposal' dari Dapil Meningkat
Rabu, 03 Maret 2010 – 02:33 WIB

Anggota Pansus Bank Century saat beramah-tamah usai rapat terakhir di DPR, Senin (1/3) malam. Foto: Priyo Handoko/Jawa Pos.
"Resah dan gelisah, tunggu akhir Century, di sudut Senayan, tempat meriksa saksi, ada yang jawab lupa, ada yang tidak tahu, pemirsa tersipu-sipu," senandung Agun.
"Malu aku malu, pansus ribut melulu, Pak Idrus pegang palu, Pak Gayus tersipu malu, Pak Yahya penuh curiga, Pak Mahfudz bertanya-tanya, wartawan terus menyerbu," lanjutnya. "Mantap," sahut anggota pansus dengan kompak. (kum)
Senin (1/3) malam lalu, Pansus Century merampungkan pekerjaannya. Sesudah rapat, sejumlah anggota pansus sebenarnya sudah sempat saling minta maaf.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu