Dikira Bom, Ternyata Tumpukan Kain
Jumat, 21 September 2012 – 00:44 WIB
Ditambahkan Hermawan, isi tas koper itu setelah dicek, petugas menemukan pakaian-pakaian serta sertifikat Kantor urusan agama Lubuk Baja, Batam, atas nama Siti Barokah dan Jamaludin. Terdapat juga KTP Jamaludin dengan alamat Kampung Dalam, Kepulauan Riau, Batam.
Isi lainnya adalah sebuah ponsel bermerek Neyu, kerupuk dengan berat sekitar 1 kilogram, serta pembersih muka. "Tidak ada benda mencurigakan," pungkasnya. (ibl)
WARGA DKI Jakarta masih trauma dengan isu terorisme. Setelah temuan di Tambora dan Beji, Depok, masyarakat masih sensitif dengan kasus ini. Tak heran,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS