Dikira Perampok, Polisi Tembak PNS
Sabtu, 30 April 2011 – 12:15 WIB

Dikira Perampok, Polisi Tembak PNS
Dari hasil pengakuan tersangka By itulah polisi kemudian mendapatkan keterangan tentang keberadaan tersangka Jr-- yang hingga kini masih dalam buruan petugas.
Kata Irfan, berdasarkan pengakuan By, polisi mendapat informasi bahwa Jr sering lalu lalang melewati Jalan Margaharja menggunakan mobil Toyota Avanza warna silver.
Saat itu petugas yang sedang mengintai, melihat sebuah mobil warna silver yang diduga merupakan mobil target, sangkaan tersebut semakin kuat setelah si pemilik tidak juga mau turun saat diminta keluar.
“Keadaan dalam mobil itu sendiri saat itu katanya gelap, sopir tidak menyalakan lampu, “ terang dia tanpa menjelaskan lagi penanganan anggotanya yang sudah salah tembak itu. (yza/pee)
CIAMIS – Warga yang menjadi korban peluru anggota polisi terus terjadi. Setelah pada Minggu (24/4) senjata Kanit P3D Polsek Cigalontang, Tasikmalaya
BERITA TERKAIT
- Warga Banten Tewas Dikeroyok 4 Orang, 2 Pelaku Oknum TNI
- Pelaku Mutilasi Sang Kekasih yang Sedang Hamil Diancam Hukuman Mati
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru