Diklat Komputer dan Persuratan Setjen dan Badan Keahlian DPR Resmi Dibuka
Kamis, 04 Mei 2017 – 11:38 WIB
Sementara dalam Diklat Komputer, ia berharap peserta dapat lebih 'melek' teknologi mengingat ke depan kegiatan kesetjenan akan berbasis IT. Dengan adanya Diklat diharapkan dapat mempermudah pekerjaan. Pelaksanaan Diklat Komputer dan Pengelolaan Surat Pusdiklat Sekretariat Jenderal dan Badan Keahlian DPR dilaksanakan selama 4 hari, yakni tanggal 3 - 8 Mei 2017.
Jumlah peserta yang mengikuti Diklat pengelolaan surat sebanyak 21 peserta. Sementara diklat komputer diikuti sebanyak 20 peserta. Pada hari terakhir diklat, masing-masing peserta akan diuji dengan final test untuk mengukur kemampuan masing-masing peserta Diklat.(adv/jpnn)
Deputi Persidangan Damayanti secara resmi membuka Diklat Komputer Microsoft Office dan Pengelolaan Surat Pusdiklat Setjen dan Badan Keahlian
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Melawan Kriminalisasi Berbau Politik di Pilkada 2024
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Cucun Hadiri Kolaborasi Medsos DPR RI dengan Masyarakat Digital di Lembang
- SHP Pemprov Bali Belum Dicoret dari Daftar Aset, Wayan Sudirta DPR Minta Penjabat Gubernur Taati Hukum
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital