Dikritik Mega, Komite 33 Bela SBY
Rabu, 12 Januari 2011 – 10:51 WIB

Dikritik Mega, Komite 33 Bela SBY
Sebelumnya, Senin (10/1), saat memberikan sambutan pada HUT PDIP di Lenteng Agung, Ketua Umum PDIP Megawati Soekarno Putri mengkritik pemerintahan SBY-Boediono. Kritikan Megawati tersebut di antaranya menyebut bahwa pemerintah saat ini tidak lagi pro terhadap wong cilik, lebih mementingkan bagi-bagi kekuasaan dibanding menyejahterakan rakyat, serta (bahwa) para menteri sebagai pembantu presiden lebih mementingkan 'bersolek' dengan cara beriklan di berbagai media massa ketimbang bekerja. (fas/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Wakil Ketua Bidang Politik Komite 33, Jemmy Setiawan mengatakan, pernyataan yang dilontarkan oleh Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Diancam Dibunuh, Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Bereaksi Begini
- KPK Percepat Penyidikan Kasus Korupsi di Telkomsigma
- 13 Santriwati Jadi Korban Syahwat Ustadz AF
- Sidang Lanjutan Hasto Kristiyanto Dihadiri Elite PDIP, Kepala Daerah, dan Keluarga
- Tegas, Bea Cukai Sidoarjo dan Satpol PP Mojokerto Sita 10 Ribu Batang Rokok Ilegal
- DPR & MenPAN-RB Fokus Pemindahan ASN ke IKN, Honorer Kecewa