Dilantik, Penjabat Bupati Malaka Siap Amankan Perbatasan
Senin, 22 April 2013 – 16:04 WIB

Dilantik, Penjabat Bupati Malaka Siap Amankan Perbatasan
"Saya juga akan secepatnya memersiapkan pemerintahan dan berkoordinasi dengan kabupaten induk dan provinsi. Sehingga ke depan dalam melaksanakan fungsi pemerintahan, dapat berjalan secara baik," kata Herman.
Baca Juga:
Mantan Kepala Badan Pemberdayaaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa Provinsi NTT ini juga berjanji akan membantu masyarakat mengembangkan peternakan dan pertanian yang selama ini menjadi unggulan di daerah tersebut.
"Ini merupakan prioritas, jadi kita nggak bisa paksakan daerah pertanian menjadi peternakan, begitu juga sebaliknya. Jadi dua-duanya harus didorong untuk terus ditingkatkan. Tapi dalam setahun ini kita lihat perkembangan dana dan sumberdaya alamnya terlebih dahulu. Kita harapkan segala sesuatu bisa berjalan sesuai target yang ditentukan," katanya.(gir/jpnn)
JAKARTA - Sebagai daerah yang berbatasan langsung dengan negara tetangga Timor Leste, Penjabat Bupati Malaka, Nusa Tenggara Timur (NTT) Herman Nai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus