Dilepas KPK, Kades Langsung Disambut Gembira Warga
Sabtu, 05 Agustus 2017 – 06:59 WIB

Kepala Desa Mapper Kecamatan Proppo Pamekasan, Muhamad Ridwan disambut warganya. Foto: JPG/Pojokpitu
Kelimanya, yakni Bupati Pamekasan Achmad Syafii, Kepala Kejaksaan Negeri Pamekasan Rudy Indra Prasetya, Kepala Inspektorat Pemkab Pamekasan Sutjipto Utomo, Kepala Bagian Administrasi Inspektorat Pamekasan Noer Sholehoddin dan Agus Mulyadi Kades Dasok Pademawu Pamekasan.
KPK juga mengamankan barang bukti uang sebesar Rp 250 juta yang dibungkus kantong plastik berwarna hitam.
Sementara ruang Kajari dan juga Kantor Inspektorat hingga saat ini masih dalam kondisi tertutup garis KPK. (pul/jpnn)
Kepala Desa Mapper Kecamatan Proppo Pamekasan, Muhamad Ridwan sebelumnya ikut diamankan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam Operasi
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Pj Penghulu di Rohil Dibekuk Atas Dugaan Korupsi Dana Desa
- Terdakwa Korupsi Dana Desa Dituntut 5,6 Tahun Penjara
- Tenaga Honorer Korupsi Dana Desa, Kerugian Negara Mencapai Rp 433 Juta
- Korupsi Dana Desa, Honorer Dinas PMD Kota Padangsidimpuan Divonis 5 Tahun Penjara
- Diduga Korupsi Dana Desa Rp 769 Juta, Kepala Desa Muara Baru Ditangkap
- Diduga Korupsi BLT-DD, Oknum Kades di Sampang Ditahan Kejari