Dimaafkan Luiz, Diancam Sanksi FA
Selasa, 16 April 2013 – 08:34 WIB

Dimaafkan Luiz, Diancam Sanksi FA
"Saya tidak suka melakukan tekling kotor. Dalam pertandingan, terkadang pemain memiliki waktu lima detik untuk marah dan melakukan hal yang tidak Anda sukai. Saya tak pernah melihat Aguero melakukan tekling buruk terhadap pemain sehingga saya pikir itu hanya kemarahan lima detik," jelasnya lagi.
Sementara itu, pelatih Chelsea Rafael Benitez dan pelatih City Roberto Mancini seperti cuek dengan insiden Aguero dan Luiz. "Lihat saja video. Saya tidak suka membahas pemain lain," ucap Benitez.
"Saya butuh kacamata karena saya tidak melihatnya. Setahu saya, Sergio sering mendapat tekling dan saya tidak yakin dia menginjak. Lagipula, ada wasit di sana sehingga akan tahu seandainya Sergio berbuat salah," sahut Mancini di kesempatan terpisah. (dns)
SERGIO Aguero beruntung mengakhiri laga dengan tetap berada di lapangan. Sebab, mengacu insiden pada menit ke-82, pencetak gol kedua Manchester City
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025