Dimusuhi Donald Trump, WHO Malah Kebanjiran Dukungan
Jumat, 17 April 2020 – 16:50 WIB

Logo Organisasi Kesehatan Dunia (WHO). Foto: who.int
Jaringan yang meliputi 66 negara anggota itu didirikan oleh Jerman dan Prancis pada 2018. Dari seluruh negara anggota, 23 di antaranya menghadiri konferensi video pada Kamis itu.
Konferensi ini diadakan setelah Presiden Amerika Serikat Donald Trump pada Selasa (14/4) mengumumkan bahwa pemerintahannya menghentikan pendanaan kepada WHO, yang memicu reaksi dan kecaman luas dari seluruh dunia. (xinhua/ant/dil/jpnn)
WHO kebanjiran dukungan setelah Presiden AS Donald Trump memutus pendanaan dan menuding organisasi tersebut bertanggung jawab atas pandemi virus corona
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Rupiah Mulai Bangkit, Akankah Terus Berlanjut?
- Respons Pemerintah Dinilai Mampu Melindungi Ekonomi Indonesia dari Kebijakan AS
- Tarif Trump Ancam Ekspor, HKTI Dorong Pemerintah Lindungi Petani
- IDCI Soroti Dampak Relaksasi TKDN Sektor TIK Terhadap Kemandirian Teknologi Nasional
- Gawat, Kurs Rupiah Hari Ini Melemah Lagi, jadi Rp 16.911 Per USD
- Apresiasi Langkah Pemerintah Merespons Tarif Impor Trump, Demokrat: Pendekatan Cerdas