Dinamika Politik Amerika-China Menjadi Dasar Strategi Ekonomi Jawa Timur
Jumat, 17 Desember 2021 – 22:41 WIB

Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak dalam Webinar Generasi Muda PUPR (Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat). Foto: Tomi Mone/JPNN
jpnn.com, SURABAYA - Provinsi Jawa Timur memiliki 40,67 juta penduduk dengan luas wilayah 36,75 persen Pulau Jawa.
Hal tersebut disampaikan Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak dalam Webinar Generasi Muda PUPR (Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat), secara daring (16/12).
"Ini adalah provinsi yang sangat padat, lebih besar dari Belanda atau setengahnya Korea Selatan," ungkapnya.
Jawa Timur juga menjadi salah satu pusat manufaktur Indonesia dengan menyumbang 22 persen manufaktur di seluruh Indonesia.
Dinamika politik Amerika-China menjadi dasar pengambilan kebijakan di Provinsi Jawa Timur.
BERITA TERKAIT
- 4 Perampok Sopir Taksi Online di Surabaya Ditangkap, 1 Asal Sidoarjo, 3 Warga Cirebon
- Tabrakan Bus vs Mobil di Jawa Timur Menewaskan 7 Orang
- Menko Polkam Budi Gunawan Tinjau Arus Balik Idulfitri 2025 di Jawa Timur
- Pria di Blitar Bacok Mantan Istri
- Banjir Memutus Jalan di Kediri
- Kakek di Blitar Tewas, Penyebab Kematiannya Masih Misterius