Dinar Candy Menyesal Pulang Kampung, Ini Alasannya
Sabtu, 15 Mei 2021 – 16:46 WIB

Dinar Candy. Foto: Instagram/dinar_candy
jpnn.com, JAKARTA - DJ Dinar Candy mengaku menyesal pulang kampung pada Lebaran tahun ini.
Curahan hati tersebut disampaikannya melalui akun miliknya di Instagram.
"Nyesal pulkam," ungkap Dinar Candy, Sabtu (16/6).
Baca Juga:
Cewek 28 tahun itu menyesal mudik lantaran ditanya ayahnya perihal menikah.
Bahkan sang ayah, menurut Dinar Candy, malah meminta cucu darinya.
"Bapak malah minta cucu," ujarnya.
Dinar Candy mengaku belum bisa memberi cucu untuk orang tuanya.
Dia menilai menikah bukan perkara mudah.
DJ sekaligus YouTuber, Dinar Candy mengaku menyesal pulang kampung pada Lebaran tahun ini.
BERITA TERKAIT
- Jadi Ketua Pengajian Umi Pipik, Dinar Candy: Kunci Tidak Bablas
- Putus dari Ko Apex, Dinar Candy Sebaiknya Fokus Berkarier
- Dinar Candy Putus dari Ko Apex, Begini Respons Haji Acep
- Kabar Putus dari Ko Apex, Dinar Candy: Berantem Terus
- Dinar Candy Akhirnya Jawab Kabar Putus dari Ko Apex
- Dikabarkan Putus dari Ko Apex, Dinar Candy Pilih Laksanakan Umrah