Dinas Pendidikan Tunggu Juknis
Jumat, 11 Januari 2013 – 10:25 WIB

Dinas Pendidikan Tunggu Juknis
“Jalankan apa yang dilakukan selama ini. Pokoknya kita bersabar saja, nanti akan ada yang solusinya diberikan kepada kita,” pinta Hasrizal lagi.
Sementara itu, kepala SMPN 1 Muara Bungo, Ismet, merupakan salah satu RSBI di kabupaten Bungo mengaku akan menghormati keputusan pembubaran RSBI oleh MK. Namun mengenai bagaimana kedepannya pihaknya tetap masih akan menunggu induk mereka dalam hal ini dinas pendidikan dan Menteri.
“Kita tunggu bagaimana aba-abanya nanti, karena kita memiliki atasan, dinas pendidikan dan Menteri,” aku kepala SMPN 1 Muara Bungo, Ismet.(wsn/fth)
JAMBI--Pasca pembubaran Rintisan Sekolah Berstandar Internasional (RSBI), Dinas Pendidikan Provinsi Jambi menunggu petunjuk tekhnis Kementerian Pendidikan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025