Dinyatakan Positif Corona, Dirjen Zulfikri Minta Maaf
Rabu, 25 Maret 2020 – 04:33 WIB

Dirjen Perkeretaapian Kemenhub Zulfikri (kiri) saat menerima kloter terakhir angkutan motor gratis (motis) di stasiun Jakarta Gudang, Jakarta, Jumat (14/6/2019). Foto: Ist
"Sejak berstatus ODP, saya melakukan isolasi di rumah, menggunakan masker dan mencegah kontak dengan yang lainnya. Sekali lagi mohon maaf atas kondisi keprihatinan ini dan kita berdoa untuk kesehatan kita semua," tandas Zulfikri.(chi/jpnn)
Dirjen Perkeretaapian Kemenhub Zulfikri dinyatakan positif corona pada Selasa (24/3) pagi.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Gandeng Kemenhub, ASDP Kurangi Emisi Karbon 10,2 Ton Lewat RVM
- Sejak H-10 Lebaran, 352.019 Pemudik Tinggalkan Jawa menuju Sumatera
- Apresiasi Program Mudik Gratis Kemenhub, Riko Lesiangi: Bukti Kepedulian Pemerintah
- 800 Tiket Kapal Gratis Tujuan Sampit-Semarang Disiapkan Untuk Arus Mudik
- Kecelakaan Tol Ciawi, Politikus PKB Soroti Manajemen Sistem Angkutan
- Sampaikan Belasungkawa, Danone Pantau Perkembangan Kecelakaan di GT Tol Ciawi