Dipanggil Bareskrim Terkait Kasus Perzinahan, Bupati Kotim Mangkir

Iswanti sempat melaporkan dugaan pernikahan Supian Hadi dengan Vita KDI itu ke Polda Metro Jaya. Namun, Polda menghentikan penyidikan dengan alasan tidak ada pernikahan antara Supian Hadi dengan Novita Angraini, baik secara sah maupun secara siri.
Anehnya, dalam hasil penyidian Inspektorat Pemerintah Kalimantan Tengah menyebutkan bahwa pernikahan tersebut mengandung kebenaran. "Kalau benar menikah, pasti tidak ada izin dari Ibu Iswanti sebagai istri sah. Kalau sampai ada surat izin maka berarti ada dugaan pemalsuan surat, jadi ini akan kita kejar. Kalau tidak menikah, maka dugaan perzinahan semakin kuat. Kalau mengaku menikah, mengapa Polda Metro Jaya mengeluarkan SP3 atas laporan Ibu Iswanti. Dengan fakta begitu, Supian Hadi akan terjepit dan tidak bisa mengelak dari hukum," kata Salman beberapa waktu lalu. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Bupati Kotawaringin Timur (Kotim), Kalimantan Tengah, Supian Hadi mangkir dari panggilan penyidik Badan Reserse Kriminal Kepolisian, Senin
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pemprov Jabar: Lahan SMAN 1 Bandung Bukan Milik Perkumpulan Lyceum Kristen
- 253.409 Warga Jateng Manfaatkan Program Pemutihan Pajak, Terkumpul Rp61,9 Miliar
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal