Dipanggil Gubernur, Aceng Ngaku Salah
Selasa, 04 Desember 2012 – 06:05 WIB

Dipanggil Gubernur, Aceng Ngaku Salah
"Saya memang telah melanggar etika, tapi etika saya langgar demi menghindari bahaya yang lebih besar, yaitu perzinahan dan melacurkan diri," katanya.
Sehingga, tambah Aceng, ia lebih baik menikah siri yang sudah jelas dihalalkan agama. Selain itu, Aceng pun mempertanyakan mencuatnya kasus ini. Padahal, tambahnya, peristiwa perceraian itu sudah terjadi lima bulan lalu. "Tapi kenapa tiba-tiba sekarang mencuat. Ada apa ini," tanya Aceng.
Dirinya pun meyakini jika munculnya kasus ini ada hubungannya dengan situasi politik. Terlebih saat ini, tambah Aceng, merupakan saat-saat terakhirnya menjabat.
Ketika ditanya mengenai pencalonannya kembali sebagai bupati, Aceng mengaku pasrah akan hal itu. "Semua saya serahkan kepada Alloh dan masyarakat," katanya.
BANDUNG- Bupati Garut yang sedang terlilit masalah pernikahan, Aceng Fikri, memenuhi panggilan Gubernur Jawa Barat. Senin (3/12) malam, Aceng mendatangi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia