Dipanggil KPK, Agung Laksono Mangkir
Selasa, 03 Juli 2012 – 21:02 WIB
JAKARTA -- Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat (Menkokesra) Agung Laksono mangkir dari panggilan Komisi Pemberantasan Korups (KPK). Sedianya penyidik akan memeriksa Wakil Ketua Umum Partai Golkar ini terkait kasus suap PON Riau.
“Saya sudah cek, hingga pukul 17.00 WIB tadi, Agung Laksono tidak datang ke KPK,“ kata Juburu Bicara KPK Johan Budi di kantornya, Jakarta, Selasa (3/7).
Baca Juga:
Bahkan Sekertaris Jenderal DPR RI, Nining Indra Saleh juga mangkir dari panggilan penyidik KPK untuk memberikan kesaksiannya. “Belum ada keterangan resmi soal ketidakhadiran mereka,“ tegas Johan Budi.
Dengan mangkirnya Agung Laksono dan Nining, KPK kembali akan menjadwalkan pemeriksaan keduanya sebagai saksi dugaan suap revisi Perda 6/2010 tentang venue menembak PON Riau.
JAKARTA -- Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat (Menkokesra) Agung Laksono mangkir dari panggilan Komisi Pemberantasan Korups (KPK). Sedianya
BERITA TERKAIT
- AIA Health X Hadir Beri Perlindungan Optimal dengan Harga Terjangkau
- Pengemudi Taksi Ini Bantu Lansia Pulang ke Rumah, Andre: Pahlawan di Jalanan
- Pekan TV Fujian dan MNC Jalin Kerja Sama, Siap Perkenalkan Budaya Quanzhou di Tanah Air
- Jebolan Indonesian Idol Ini Bakal Sepanggung Lagi di Malam Puncak Ulang Tahun MNC Group
- Terima Aspirasi Aliansi Pejuang Seleksi CPNS 2024, Paul Finsen Mayor Berharap Prabowo Turun Tangan
- Heru B. Wasesa dan Tim Gali Fakta Sejarah Nusantara dari Perspektif Eropa