Dipanggil Polisi, Anak-Istri Tertekan, Jabatan pun Dicopot
Kamis, 18 April 2013 – 08:40 WIB
BATAM - Wakil Wali Kota Batam Rudi menjenguk mantan Kepala Sekolah SMPN 28 Herizon di Rumah Sakit Awal Bros (RSAB), Rabu (17/4).
Herizon terbaring tak berdaya dengan infus terpasang di tangan juga alat bantu pernafasan membungkus hidungnya.
"Saya sempat ngobrol dengan dia (Herizon, red). Komunikasinya bagus," kata Rudi di Gedung Wali Kota Batam, Rabu (17/4).
Perbincangan itu seputar penyebab Herizon masuk dan dirawat di rumah sakit. Rudi mengatakan, Herizon masuk ke rumah sakit lantaran stres.
BATAM - Wakil Wali Kota Batam Rudi menjenguk mantan Kepala Sekolah SMPN 28 Herizon di Rumah Sakit Awal Bros (RSAB), Rabu (17/4). Herizon terbaring
BERITA TERKAIT
- Warga Semarang Tewas Diduga Dipukuli Oknum Polisi Jogja
- Rekonstruksi Penembakan Bos Rental Mobil oleh Oknum TNI AL, Rizky Ungkap Hal Ini
- Oknum TNI AL Peragakan Penembakan Bos Rental Mobil, Keluarga Korban Emosional
- ASN Pemkab Muna Dibunuh di Kamar Hotel Kendari
- 5 Pengeroyok Dudung SP Ditangkap, Ternyata Ini Motifnya
- Cuma Bayar Rp 15 Ribu Bisa Menonton Video Porno Sepuasnya