Dipanggil Timung, Dua Kali Kelas VI SD
Rabu, 06 Oktober 2010 – 02:32 WIB

Dipanggil Timung, Dua Kali Kelas VI SD
Saat lulus SD, Salam ingat bahwa Timung dilarang meneruskan ke SMP oleh ayahnya. Alasannya, umur Timung terlampau muda. Maka, dia kembali ke kelas VI SD. Jadi, Timung mengalami dua kali belajar di kelas VI SD.
Saat lulus setahun kemudian, Timung punya dua ijazah SD. "Ya, betul. Betul itu," bebernya.
Mengenai hal tersebut, Slamet juga membenarkannya. Sebab, saat SMP Timung akhirnya jadi adik kelasnya di SMP Katolik Kertosono.
Salam juga mengenal orang tua Timung. Mereka rekan seprofesi. Alm Sigit Saiun (ayah Timur) adalah mantan guru SPG (Sekolah Pendidikan Guru) Jombang yang kini berubah jadi SMAN 3. Ibunya juga guru. "(Ibunya) pinter bahasa Inggris," sebut Salam.
MASA kecil calon Kapolri pilihan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Komjen Pol Timur Pradopo, dihabiskan di sebuah desa di Kabupaten Jombang.
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus Meninggal, Ketum GP Ansor: Pesan Beliau Sangat Membekas Saat Kami Bertemu di Vatikan
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi