Dipecat, Direktur FBI Sempat Mengira Trump Bercanda

Dipecat, Direktur FBI Sempat Mengira Trump Bercanda
Mantan Direktur FBI James Comey. Foto: AFP

Dia juga pernah menjabat jaksa agung sementara. Beberapa sumber di FBI menyebut Boente sebagai kandidat kuat pengganti Comey.

Tetapi, Gowdy adalah jaksa yang menyelidiki Hillary dalam kasus Benghazi pada 2012 dan menyatakan bahwa dia bersalah.

Keputusan Trump menyingkirkan Comey di tengah penyelidikan FBI terhadap kasus peretasan data kampanye Partai Demokrat oleh Rusia itu membuat publik AS terkejut.

Bukan hanya rakyat, para pejabat pemerintah, baik dari Partai Republik maupun Demokrat, pun tidak menyangka Comey dipecat.

Demokrat juga menuding Trump sengaja memecat Comey untuk melindungi sebuah rahasia besar. (AFP/Reuters/BBC/hep/c4/any/jpnn)


Presiden AS Donald Trump baru saja memecat Direktur FBI James Comey.


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News