Dipecat Gerindra jadi Anggota DPRD, Begini Reaksi Anak Eks Wali Kota Tanjungpinang
Sabtu, 08 Januari 2022 – 23:14 WIB

Muhammad Apriyandi yang merupakan anak eks Wali Kota Tanjungpinang dipecat menjadi anggota DPRD. Foto: Nikolas Panama/Antara
"Untuk sementara saya kembali jadi pengusaha," ujarnya.
Menurut informasi, DPP Gerindra memutuskan memberhentikan Apriyandi sebagai Anggota DPRD Tanjungpinang karena tidak membayar sumbangan kepada partai.
Namun, Apriyandi beberapa waktu lalu sudah membantahnya karena sumbangan partai itu tidak mesti dibayar setiap bulan.
Dia meyakini masalah utama pemecatan dirinya bukan soal sumbangan untuk partai, melainkan hal lainnya.
"Saya baru beberapa bulan tidak membayar, sebelumnya lancar, tidak ada masalah. Saya menunda pembayaran sumbangan ini lantaran isu pemecatan itu sudah sering terdengar sehingga cukup mengganggu," bebernya. (antara/jpnn)
Muhammad Apriyandi yang merupakan anak eks Wali Kota Tanjungpinang dipecat menjadi anggota DPRD, begini reaksinya
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Wali Kota Surabaya Ancam Pengusaha Tahan Ijazah Karyawan, Tegas!
- Elite PKS Bertemu Petinggi Gerindra, Terlihat Santai Penuh Kehangatan, Dasco: Silaturahmi
- Program Si Iklas Besutan Sandiaga Uno Hadirkan Pelatihan Kedua, Diikuti 50 Peserta
- KPK Pastikan Tak Ada Kendala dalam Penyidikan Tersangka Anggota DPR Anwar Sadat
- Keluarkan SE Larangan Pungutan di Jalan, Dedi Mulyadi: Tidak Boleh Lagi Minta-minta
- Deretan Fakta Sidang Etik Brigadir Ade, Ada soal Hubungan Gelap