Diplomat Jepang yang Cantik Itu Sudah Lama Jatuh Cinta pada Indonesia
Senin, 02 Februari 2015 – 05:35 WIB

Diplomat Muda yang Cantik Itu Sudah Lama Jatuh Cinta pada Indonesia. Foto Guslan Gumilang/Jawa Pos/JPNN.com
Setelah lulus, Kaori mendaftar sebagai pegawai di Kemenlu Jepang. Dia langsung diterima dengan penempatan di Indonesia. Dia digembleng dua tahun belajar bahasa Indonesia.
Di usia 25 tahun, Kaori mulai bertugas di Kedubes Jepang di Jakarta. Pada tahun itu pula Kaori melanjutkan S-2 di Jurusan Hubungan Internasional, Universitas Indonesia. Pada 2014 dia pindah ke Surabaya. Lima bulan sudah dia berada di Kota Pahlawan. (muniroh/jawapos/jpnn)
Menjadi pejabat diplomat sejak usia 25 tahun, Kaori Morohira punya misi tersendiri. Konsul muda di Konsulat Jenderal Jepang Surabaya itu ingin mengenalkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu