Diplomat Vietnam Jadi Sekjen ASEAN
Kamis, 10 Januari 2013 – 11:02 WIB
"Indonesia memberikan dukungan penuh bagi Sekjen Le Luong Minh dalam melaksanakan mandatnya yang sangat penting," kata Marty lewat siaran pers yang diterima JPNN, Kamis (10/1).
Menurut Marty, Luong Minh adalah sosok diplomat karir yang penuh pengalaman. Secara pribadi, Marty mengenal sosok Luong Minh saat keduanya bertugas di New York dan sama-sama duduk sebagai anggota DK PBB.
Dalam acara itu, Marty kembali menekankan mengenai tiga tantangan dan peluang yang dihadapi ASEAN.
Pertama, terus memelihara dan memperluas perdamaian dan stabilitas di kawasan.
Kedua, terus memelihara dan memperluas ketahanan dan kemajuan ekonomi di kawasan. Ketiga, terus berjuang mewujudkan ASEAN yang bertumpu pada masyarakat.
JAKARTA - Duta Besar Vietnam untuk PBB Le Luong Minh terpilih menjadi Sekjen ASEAN yang baru. Loung Minh menggantikan Sekjen ASEAN periode 2008-2012,
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer