Dipo Alam Bela Kapolri
Sabtu, 06 Oktober 2012 – 15:27 WIB

Dipo Alam Bela Kapolri
JAKARTA - Sekretaris Kabinet, Dipo Alam percaya dengan apa yang disampaikan oleh Kapolri Jenderal Polisi Timur Pradopo yang mengaku tidak pernah menginstruksikan anak buahnya menangkap seorang penyidik KPK. Sekretaris Kabinet itu juga menjelaskan bahwa Presiden SBY terus mengikuti perkembangan kisruh antara KPK dengan Polri yang berujung pada upaya penangkapan penyidik KPK tadi malam.
Dipo juga tidak melihat adanya kejanggalan-kejanggalan dalam peristiwa itu yang mengarah pada gerakan terselubung di internal Polri tanpa sepengetahuan Jenderal Timur Pradopo.
Baca Juga:
"Ya memang dia (Kapolri) tidak memerintahkan. Tidak ada (kejanggalan), kalau dia sudah menjelaskan bagaimana anda bilang ada kejanggalan. Saya belum percaya dulu karena belum terbukti kok," kata Dipo Alam di Cikini, Jakarta, Sabtu (6/10).
Baca Juga:
JAKARTA - Sekretaris Kabinet, Dipo Alam percaya dengan apa yang disampaikan oleh Kapolri Jenderal Polisi Timur Pradopo yang mengaku tidak pernah
BERITA TERKAIT
- Dapur BGN Tetap Aktif Beroperasi Menyiapkan MBG di Tengah Banjir Bekasi
- Korban Salah Tangkap Difitnah & Dipukuli, Disuruh Berdamai dengan Polisi Tanpa Ganti Rugi
- Menteri Agama: Masjid PIK Miniatur Indonesia
- Sudah Lebih dari Sepekan Banjir Merendam Karawang
- Program Rumah Layak Huni Bantu 100 Mustahik di 12 Provinsi Selama Ramadan
- Pertamina Ganti Oli Gratis Bagi 1.000 Motor yang Terdampak Banjir di Jabodetabek