Dipo Setor Data ke KPK
Dugaan Kongkalikong Anggota DPR dengan 3 Kementerian
Rabu, 14 November 2012 – 21:40 WIB

Sekretaris Kabinet Dipo Alam saat keluar dari gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Rabu (14/11) malam. Foto: Arundono/JPNN
Oleh karena itu, melapor ke KPK ia anggap sebagai bentuk pencegahan agar tidak terjadi hal serupa lagi. Dalam hal ini ia mengapresiasi laporan para pegawai negeri tersebut pada pihak Seskab.
Baca Juga:
"Intinya kebangkitan PNS sekarang karena selama ini tertekan oleh beberapa oknum di DPR dan kementeriannya sendiri melalui staf khususnya. Ini tak selalu masalahnya di kerugian negara tapi ada pencegahan yang berpotensi kongkalingkong di sana sehingga kami mendapat laporan itu dan dapat tercegah," paparnya.
Tradisi kongkalikong ini mulai terkuak semenjak Meneg BUMN Dahlan Iskan blak-blakan pada media massa. Hal ini juga pernah ia ungkapkan pada Dipo. Rabu (14/11)siang sejumlah anggota DPR juga menantang Dipo, seperti Tamsil Linrung dan Anis Matta. Mereka meminta Dipo tak berpolemik mengenai kongkalikong, dan melaporkan hal tersebut pada KPK. (flo/jpnn)
JAKARTA--Sekretaris Kabinet Dipo Alam mengungkapkan, kedatangannya ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Rabu (14/11) malam untuk melaporkan dugaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional