Diprediksi 800 Pendaftar Anggota KPU-Bawaslu
Jumat, 06 Januari 2012 – 19:01 WIB

Diprediksi 800 Pendaftar Anggota KPU-Bawaslu
JAKARTA - Para pendaftar sebagai calon anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Bawaslu membludak di hari terakhir pendaftaran, Jumat (6/1). Hingga Jumat siang saja, tercatat sudah 654 orang pendaftar. Dia memperirakan, hingga penutupan pendaftaran yakni Jumat (6/1) pukul 24.00 Wib, pendaftra bisa melampuai angka 800-an. Perkiraan ini berdasarkan perkiraan, di jam-jam terakhir para pendaftar biasanya masih terus berdatangan. "Kita memprediksikan sampai ditutup nanti, akan ada 800 orang yang mendaftar," ujar Donny.
Juru Bicara Timsel calon anggota KPU-Bawaslu, Reydonnyzar Moenek, memerinci, dari 654 pendaftar itu, 429 mendaftar sebagai calon anggota KPU, sisanya 225 mendaftar sebagai calon anggota Bawaslu.
Baca Juga:
"Data sampai pukul 11.00 Wib saja, yang tercatat pendaftar bagi calon anggota KPU mencapai 429 orang. Sementara yang mendaftar sebagai calon anggota Bawaslu mencapai 225 orang," ujar Donny, panggilan Reydonnyzar Monoek, yang juga Kapuspen Kemendagri itu.
Baca Juga:
JAKARTA - Para pendaftar sebagai calon anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Bawaslu membludak di hari terakhir pendaftaran, Jumat (6/1). Hingga
BERITA TERKAIT
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya