Diprediksi, Harga Beras Genjot Inflasi di 2011
Solusinya Petani Harus Dimanjakan
Senin, 03 Januari 2011 – 15:35 WIB

Diprediksi, Harga Beras Genjot Inflasi di 2011
Bukan hanya upah riil buruh yang mengalami penurunan. Namun Nilai Tukar Petani (NTP) nasional per Desember 2010 juga turun 0,13 persen. Hal ini disebabkan karena turunnya NTP subsektor tanaman perkebunan rakyat,subsektor peternakan dan subsektor perikanan. "Penyebabnya karena pada Desember 2010 terjadi inflasi di daerah pedesaan di Indonesia sebesar 1,17 persen. Hal ini terutama dipicu oleh naiknya indeks subkelompok bahan makanan," kata Rusman.(afz/jpnn)
JAKARTA--Harga beras di 2010 yang tidak bisa dikendalikan pemerintah menjadi penyumbang terbesar tingginya inflasi di akhir tahun. Kondisi yang sama
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang