Dipuji Mr Bean, Dewi Perssik Salah Tingkah
Kamis, 24 Mei 2012 – 06:16 WIB

Dipuji Mr Bean, Dewi Perssik Salah Tingkah
Apa reaksi Depe dipuji Mr Bean? Dia kelihatan salting (salah tingkah). "Terimakasih Mr Bean, saya kaget dan senang mendengarnya, bisa syuting bareng saja saya sudah senang, apalagi dipuji begini," ujar Depe sambil tersenyum melalui BlackBerry Messenger-nya.
Baca Juga:
Soal akting yang dipuji Mr Bean, Dewi Perssik menanggapi dengan santai. "Mr Bean melihat dari sisi semangat saya, makanya saya dibilang aktingnya bagus, jadi berharap ada kesempatan bisa syuting lagi," ucap pedangdut ini.
Soal isu yang sempat dibilang Depe tampil seronok di depan Mr Bean, dirinya tidak banyak berkomentar. "Tidak benar itu, saya nggak pernah adegan seksi di film itu," kilahnya. Rencananya, Mr Bean Kesurupan Dewi Perssik akan segera tayang pertengahan tahun ini.(INS/jpnn)
DEWI Perssik (Depe) dan komedian asal Inggris Rowan "Mr Bean" Atkinson beradu akting dalam film Mr Bean Kesurupan Dewi Perssik. Selama proses syuting
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Komisi Yudisial Bakal Proses Aduan Paula Verhoeven
- Kembali Aktif, LKTDOV Hadirkan Mini Album Baru
- BNI Indonesia’s Horse Racing 2025 Bakal Segera Digelar, Buruan Beli Tiketnya!
- Masih Ada Waktunya, Nadhif Basalamah Ungkapkan Rasa Sayang kepada Sang Ibunda
- Catatan Hati Perempuan Angkat Kisah Perjuangan Para Wanita Hebat
- Menjelang Tur Eropa, Milledenials Gelar Showcase Spesial di Jakarta