Dipukul, Siswa Polisikan Senior
Rabu, 28 September 2011 – 13:47 WIB
“Yang jelas, di tata tertib sekolah ini, tidak diperbolehkan adanya kekerasan. Malahan, kita sudah membuat spanduk di sekolah yang menyatakan larangan untuk melakukan tindakan kekerasan ,” tegasnya.
Sejak awal kata Sudirman, ia sudah meminta kepada siswanya yang menjadi korban kekerasan seniornya untuk mengirimkan SMS ke nomor HP miliknya. Karena itulah, nomor HP miliknya sudah diberitahu kepada semua siswa. ”Bila mereka takut, bisa diganti nomor HP miliknya,” jelas pria yang sudah mengabdi sejak tahun 2004 di SMK Pelayaran.
Kanit II SPKT Polresta Padang, Ipda DP Simangunsong mengatakan, kasus dugaan penganiayaan yang dialami BA tersebut sudah diserahkan ke Satuan Reskrim Polresta Padang untuk dilakukan penyelidikan lebih lanjut. (mg6)
PADANG - Seorang siswa SMK Pelayaran Padang, Sumatera Barat, BA, 16 yang mengaku telah beberapa kali dianiaya seniornya, Senin (26/9) malam melapor
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sudah 22 Orang Jadi Tersangka Kasus Judol Libatkan Oknum Komdigi
- Biadabnya Pelaku Perkosaan-Pembunuhan Anak di Banyuwangi
- Teror OTK di Kabupaten Paser Kaltim saat Dini Hari, Seorang Warga Tewas, 1 Kritis
- Prahara Rumah Tangga Berujung Petaka, CH Lukai Istri dengan Parang Agar Terlihat Jelek
- Tragis! Ibu dan Anak di Surabaya Tewas Gegara Warisan, Kejadiannya Mengerikan
- Video Narapidana di OI Diduga Berpesta Narkoba di Sel Viral, Ini Kata Kadivpas