Diragukan, Dana Pembangunan Asrama Mahasiswa Riau di Jogja
Senin, 03 November 2008 – 13:48 WIB

Diragukan, Dana Pembangunan Asrama Mahasiswa Riau di Jogja
Sementara Ketua IPR Jogjakarta Efri Wahyudi mengaku seluruh mahasiswa asal Riau di Jogjakarta merasa beruntung bisa menempati asrama mahasiswa yang dibangun selama empat bulan itu. “Kami penghunui asrama adalah orang-orang yang beruntung. Sebab kami tak pernah tahu rencana Pemda, tapi tahu-tahu kami tinggal disuruh menempati asrama di sini, “ ujarnya.
Meski telah diresmikan, di lain sisi Efri mengaku merasa sedih karena asrama mahasiswa Riau yang berfungsi sebagai sentral kegiatan asrama mahasiswa putra Riau, tak memiliki anjungan daerah sebagaimana ciri khas asrama mahasiswa provinsi lain di Jogjakarta. “Saya sedih karena meski telah memperoleh surat himbauan dari Pemda DIY agar dibuatkan anjungan daerah di asrama, tapi belum ada tanggapan dari Pemda Riau,“ akunya.
Turut hadir menyaksikan peresmian asrama itu, antara lain Wakadis Diknas Pemprov Riau Jaelani, Karo Kesra Asmaran Hasan, Kadispora Ahmad Sahrofi, Biro Peralatan dan Perlengkapan Edward Sanger dan Wakadis Koperasi Najib Effendi.(eyd/JPNN)
JOGJAKARTA - Gubernur Riau (Gubri) Drs H Wan Abu Bakar MS MSi meresmikan Asrama Putra Riau Jogyakarta, Senin (3/11), di kawasan Bintaran Tengah II,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025
- Kolaborasi RSIJCP, FKUI, dan RSCM Dorong Inovasi Medis dan Pendidikan Kedokteran