Dirampok di Sungai, Nyebur, 3 Hari Kemudian Ditemukan Mati

"Ketika sudah terhenti, salah satu penumpang spedboat yang tidak dikenal itu langsung pindah ke speedboat korban," katanya.
Andi dan dua rekannya yang melihat hal tersebut menerangkan bahwa pelaku sempat menodongkan senjata tajam kepada Hamzah.
Namun, Hamza yang ketakutan langsung melompat ke dalam laut.
Setelah itu, dua pria bertopeng menuju ke arah speedboat Andi sambil menodongkan senjata.
Salah seorang pelaku yang berada di speedboat Hamzah berusaha membawa lari.
Namun, karena speedboat korban saat itu tidak bisa laju, dua pelaku kembali mengarah ke speedboat Hamzah.
Dua pelaku itu kembali membantu menarik speedboat Hamzah yang telah diambil dan berhasil pergi.
Setelah tiga pria bertopeng itu pergi, Andi membawa speedboat-nya ke pinggir sungai dan melakukan pencarian di sekitar tempat Hamzah meloncat.
TARAKAN – Aksi perampokan di pertambakan di Kalimantan Utara kembali memakan korban. Kali ini, korbannya adalah Hamzah (22). Dia dikabarkan
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan