Direksi BUMN Punya Rekaman Oknum DPR Minta Uang
Kamis, 01 November 2012 – 03:52 WIB
JAKARTA - Menteri BUMN Dahlan Iskan mengaku akan selalu berkomitmen memberantas korupsi di BUMN yang dipimpinnya. Namun ia tak mau energinya habis untuk meladeni persoalan dengan DPR.
"Saya sejak awal nggak mau ramai-ramai, saya hanya bekerja keras untuk memajukan BUMN. Saya nggak mau energi saya habis hanya karena urusi itu (kisruh dirinya dengan DPR)," kata Dahlan di Rumah Makan Ayam Goreng Berkah Blok M, Jakarta, Rabu (31/10).
Baca Juga:
Namun kelakuan oknum anggota dewan yang memeras BUMN sudah sangat keterlaluan. Dia mencontohkan, saking ngototnya meminta upeti, lanjut Dahlan, sang oknum DPR-RI tersebut bahkan menelepon ke direksi BUMN untuk memastikan setoran upeti telah masuk ke rekeningnya.
"Padahal saat itu dia lagi tugas keluar negeri. Kok ya sempet-sempetnya nagih karena uangnya belum masuk," tuturnya.
JAKARTA - Menteri BUMN Dahlan Iskan mengaku akan selalu berkomitmen memberantas korupsi di BUMN yang dipimpinnya. Namun ia tak mau energinya habis
BERITA TERKAIT
- Cerita Nelayan soal Pagar Laut: Dibangun Swadaya untuk Hadapi Abrasi dan Lindungi Tambak Ikan
- Pemerintah Dukung Partisipasi Indonesia di New York Fashion Week
- Tenaga Non-ASN Lolos Seleksi PPPK Kota Semarang Tak Seusai Kualifikasi, Waduh!
- Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Ajukan Praperadilan ke PN Jaksel, KPK: Kami Menghormati
- PERADI-SAI Serukan Salam Damai dan Persatuan ke Seluruh Advokat
- Wahai Honorer Lulus PPPK 2024, Senyum dong, Ini soal Gaji Perdana