Direksi Merpati Dicecar Karena Pilih Pesawat China

Politisi Senayan Anggap Pesawat Amerika Lebih Aman

Direksi Merpati Dicecar Karena Pilih Pesawat China
Direksi Merpati Dicecar Karena Pilih Pesawat China
"Dari segi bisnis, kami mencari armada yang murah biaya perawatannya. Memang MA-60 buatan Cina, tapi keamanannya bisa dijamin. Dan kalau ditanya apakah pesawatnya bisa sampai tujuan, ya jelas sampai dong," ungkapnya.

Ditambahkannya, hingga saat ini Merpati memiliki sembilan pesawat MA-60. Delapan yang beroperasi, dan satunya belum dioperasikan. "Pesawat MA-60 sudah lulus regulasi di Cina dan Indonesia. Jadi bapak-bapak anggota dewan tidak perlu khawatir," pungkasnya.

DPR Dukung Sriwijaya Terbangi Rute Mandala

Ketua Komisi V DPR RI Yasti Mokoagow menyatakan salut pada maskapai penerbangan Sriwijaya Air yang telah mengambil rute Mandala. Diapun mengharapkan jejak Sriwijaya Air bisa diikuti maskapai lainnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News