Direktur PTPN 2 Serahkan Kunci Rumah Kepada 30 Pensiunan di Kota Mandiri Bekala
Minggu, 21 Agustus 2022 – 12:41 WIB

Direktur PTPN 2 Irwan Perangin-Angin saat menyerahkan kunci rumah kepada 30 orang pensiunan karyawan PTPN 2 di kompleks perumahan Kota Mandiri Bekala, Kab. Deli Serdan, Sumatera Utara Rabu (17/8). Foto dok PTPN 2
Saat ini sudah mendaftar 58 orang pensiunan yang akan menerima rumah tahap kedua yang berada di lokasi yang sama.
Sementara itu, sejumlah pensiunan yang menerima kunci rumah mengaku sangat bersyukur dan berterima kasih.
“Kami bangga terhadap Pak Direktur, yang mau mendengar permasalahan yang kami alami. Kami berharap beliau terus mampu menakhodai PTPN 2 ke arah yang lebih berjaya lagi ke depannya, sehingga tidak hanya kami di Bekala ini, tetapi juga rekan-rekan pensiunan di kebun lain juga bisa merasakan manfaat atas kebijakan Bapak Irwan,” ujar Ronald Sihombing, salah seorang pensiunan kebun Bekala.(chi/jpnn)
Sejumlah pensiunan tidak mampu menahan haru dan menangis saat menerima kunci rumah yang diserahkan langsung oleh Direktur PTPN 2.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Penampakan Rumah Dokter Priguna di Pontianak, Sepi tak Ada Penghuni
- TASPEN Imbau Seluruh Peserta Lindungi Data Pribadi dengan Segera Lakukan Ini
- Dukung Program 3 Juta Rumah, Bank Tanah Sediakan Lahan 33,116 Hektare
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Ini 10 Rekomendasi Aplikasi Sewa Rumah Terbaik
- Kementerian PKP Groundbreaking Pembangunan 500 Rumah Gratis Adaro untuk MBR