Dirilis di Australia, Samsung Galaxy S4 Bisa Dipesan Mulai Hari Ini
Rabu, 24 April 2013 – 18:35 WIB
Direktur Samsung, Yoon Seung Ro, mengaku sangat bangga bisa meluncurkan gadget terbarunya di Sydney Opera House yang merupakan salah satu tempat terkenal di dunia. Menurutnya, Samsung menempati urutan pertama dalam penjualan secara global pada tahun 2012 yang lalu. "Smartphone merk kami jumlahnya menjadi terus meningkat di dunia. Sukses dan luar biasa," ucapnya.
Perangkat Android Samsung memang memimpin pasar Australia. Angka penjualannya di negeri Kanguru itu mengungguli pesaingnya seperti Appel. Di Australia, penjualan gadget buatan perusahaan asal Amerika Serikat yang sebelumnya menguasai 58 persen pasar, kini hanya 36 persen.
Pada 2011 lalu, persaingan antara Apple dan Samsung di Australia bergulir hingga pengadilan. Samsung dituduh telah melanggar hak paten Apple atas teknologi layar sentuhnya. (nam/jpnn)
SYDNEY - Samsung telah meluncurkan generasi terbaru smartphone, yakni Samsung Galaxy S4 di kota Melbourne, Australia, Selasa (23/4). Gedung Sydney
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemkomdigi Kembali Tutup 3 Akun Instagram Terkait Judi Online, Sebegini Jumlah Kontennya
- Pemerintah Menyikat Puluhan Ribu Konten Judi Online
- WhatsApp Menyiapkan Fitur Baru Transkripsi Pesan Suara
- Royale Technologies, Perusahaan Pembuat Ponsel Lipat Pertama di Dunia Bangkrut
- 3 Kreator Asal Surabaya Menjajal Teknologi AI di Oppo Find X8 Series, Ini Hasilnya
- AI Merdeka Lintasarta Percepat Adopsi Kecerdasan Buatan di Indonesia