Dirpoldagri Berharap Pemuda Kikis Dua Penyakit Politik
Kamis, 30 November 2017 – 00:12 WIB
“Mengingat di Bogor akan dilaksanakan pemilihan bupati Bogor dan pemilihan gubernur Jawa Barat, karena tidak akan pilkada 2018 dan pemilu 2019 berjalan baik jika tidak ada peran serta masyarakat di dalamnya,” terangnya di hadapan sekitar 100 orang peserta.
Hadir juga sebagai pembicara Kasubdit Imjakpol, Drs. Bangun Sitohang, MM, dan Ketua Pemred Kesbang.com, Zulfikri Yakub. (rl/jpnn)
Politik uang berdampak pada biaya tinggi yang dikeluarkan kandidat kepala daerah, yang berujung pada perilaku korup saat menjabat.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Pisang Cavendish Sudah Berbuah, Lihat tuh Senyum Pj Gubernur Sulsel Bahtiar
- PPPK Jangan Melakukan Hal Ini, Bisa Menderita Paling Cepat 10 Tahun
- 2.341 PPPK Pemprov Sulsel Terima SK, Bahtiar: Anda Semua Harus jadi ASN Tangguh
- Soal Netralias ASN, Sikap Pj Gubernur Sulsel Bahtiar Jelas dan Tegas
- Pj Gubernur Sulsel Bahtiar Meminta PT Vale Menanam Sukun
- Program Pj Gubernur Sulsel Diapresiasi Banyak Kalangan, Termasuk Rektor Unhas