Dirut Baru Bank Mandiri Orang Muda yang Baik
Proses RUPSLB Tengah Berlangsung
Selasa, 02 April 2013 – 11:26 WIB
JAKARTA -- Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan masih enggan membocorkan siapa pengganti Direktur Utama Bank Mandiri Zulkifli Zaini, yang masa jabatannya berakhir hari ini. Hal itu dilakukannya lantaran menghargai proses rapat umum pemegang saham luar biasa (RUPSLB) yang saat ini tengah berjalan. "Yang jelas muda, reputasinya baik, berintegrasi baik, ini juga salah satu usulan dari Pak Zulkifli dan saya sempat berkonsultasi dengan Pak Agus Martowardojo," terangnya.
"Sekarang kan masih RUPSLB, tunggu saja," ucap Dahlan usai mengelar rapat pimpinan (Rapim) di Kantor Pusat Pertamina, Jakarta, Selasa (2/4).
Namun Dahlan sempat memberi bocoran bahwa calon dirut Mandiri yang baru adalah orang yang memiliki kepribadian baik.
Baca Juga:
JAKARTA -- Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan masih enggan membocorkan siapa pengganti Direktur Utama Bank Mandiri Zulkifli Zaini,
BERITA TERKAIT
- Sinar Mas Land Sukses Menyelenggarakan DNA Leadership Summit di BSD City
- Efek Aquabike Championship 2024 Penumpang Ferry di Danau Toba Melonjak 12,7%
- Operasikan Pabrik di Jakarta Timur, Grundfos Gelontorkan Investasi Rp 31 Miliar
- Perdana Hadir di SIAL Interfood, Lee Kum Kee Optimis Perkuat Pasar di Indonesia
- Pengamat Tata Kota Sebut Aparat Lemah kepada Preman Bisa Hilangkan Kepercayaan Publik
- Vasanta Group Luncurkan Hunian untuk Keluarga Muda, Pemandangan Tepi Danau