Dirut BPJS Kesehatan: Pemerintah Harus Lindungi Masyarakat untuk Wujudkan UHC
Selasa, 07 Desember 2021 – 20:09 WIB
"Kemiskinan dan ketimpangan sosial menantang kita untuk memastikan apakah jaminan kesehatan sosial telah mencakup semua penduduk. Asuransi kesehatan yang terjangkau sangat penting untuk melindungi masyarakat,” sambungnya.
Dia mengatakan, hal lain yang harus diperhatikan ialah kecukupan manfaat yang diberikan kepada peserta jaminan kesehatan di tengah isu peningkatan biaya perawatan, penuaan populasi, dan beban penyakit kronis.
Di samping itu, mutu pelayanan kesehatan juga harus dipastikan berkualitas, dapat diakses, dan diterima oleh semua masyarakat dengan memanfaatkan sumber daya yang ada. (mrk/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
BPJS Kesehatan mengatakan kunci terpenting dalam mewujudkan Universal Health Coverage (UHC) ialah pemerintah harus melindungi seluruh penduduknya melalui jaminan kesehatan,
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Technogym & MOIE Hadirkan Nuansa Elegan dalam Kebugaran
- Ancaman TBC Melonjak, Pencegahan dan Pengobatan Harus Jadi Fokus
- Mayapada Breast Clinic jadi Layanan Terpadu untuk Kanker Payudara
- HUT Ke-60 Golkar, Ahmad Irawan Gelorakan Semangat dan Gaya Hidup Sehat
- Danone Indonesia Perkuat Peran Bidan sebagai Garda Terdepan Kesehatan Keluar
- Hari Kesehatan Nasional, Srikandi Movement PLN Tingkatkan Kepedulian Kesehatan Ibu & Anak