Dirut BPJS Kesehatan Reunian di Pelabuhan Merak
Jumat, 31 Mei 2019 – 21:12 WIB
jpnn.com, CILEGON - Rabu (29/5) Direktur Utama BPJS Kesehatan Fahmi Idris berkunjung ke Pelabuhan Merak, Banten. Kunjungan tersebut dilakukan dalam rangka pembukaan posko mudik BPJS Kesehatan. Bagi Fahmi, kunjungan itu sekaligus menjadi ajang nostalgia. ”Saya orang Palembang, hafal sini (Pelabuhan Merak, Red),” tutur Fahmi.
Dia mengatakan saat SD sering lewat pelabuhan di bagian barat Pulau Jawa itu. Menurut dia, kondisi sekarang jauh berbeda dengan masa kecilnya. Lebih bagus. ”Saya kaget sekali dengan kondisi yang sudah seperti ini,” tuturnya.
Kebetulan, kemarin dia mengunjungi terminal eksekutif Pelabuhan Merak. Bangunannya sudah mirip mal dengan bermacam-macam gerai. (lyn/c7/git)
Baca Juga:
Rabu (29/5) Direktur Utama BPJS Kesehatan Fahmi Idris berkunjung ke Pelabuhan Merak, Banten. Kunjungan tersebut dilakukan dalam rangka pembukaan posko mudik BPJS Kesehatan.
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Antisipasi Kemacetan saat Nataru, Gapasdap Minta Pemerintah Tambah Dermaga di Merak-Bakauheni
- Jelang Nataru, Komisi V DPR dan Wamenhub Suntana Tinjau Penyeberangan ASDP Merak
- 21 Orang di Sukabumi Jadi Korban Penipuan Sindikat Pemalsu Kartu Indonesia Sehat
- Lestari Moerdijat Minta Peran Pemda Ditingkatkan dalam Penanggulangan Kanker Payudara
- RS Hasan Sadikin Berusia 101 Tahun, Menkes Budi Titip 3 Pesan Penting Ini
- BPJS Kesehatan & Ketenagakerjaan Gratis Ahmad Ali-AKA Hilangkan Kemiskinan di Sulteng