Di Hadapan Jokowi, Dirut BRI Bocorkan Strategi Optimalisasi Penyaluran BPUM 2021
Menurutnya, inovasi sistem reservasi online bisa memudahkan calon penerima BPUM memperoleh informasi sebaran lokasi unit kerja BRI agar terhindar dari antrean.
Sistem ini pun memudahkan masyarakat penerima BPUM memperoleh nomor antrean pada unit kerja yang dituju.
Proses pengecekan dan pencairan bantuan dengan sistem reservasi tersebut dilakukan melalui https://eform.bri.co.id/bpum.
Dia mengingatkan calon penerima BPUM hanya menerima sekali stimulus BPU per NIK dalam satu tahun anggaran.
"Ada syarat-syarat yang harus dipenuhi untuk menerima BPUM, hal itu sebagaimana tertulis dalam Peraturan Menteri Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Nomor 2 Tahun 2021," ujar dia.
Suharso mengatakan syarat pertama, WNI dan NIK dibuktikan dengan KTP elektronik.
Kedua, memiliki usaha mikro yang dibuktikan dengan surat usulan calon penerima BPUM dari pengusul BPUM.
Ketiga, bukan ASN, anggota TNI, Polri, dan pegawai BUMN atau BUMD.
PT Bank Rakyat Indonesia, Tbk. membocorkan strategi untuk mengoptimalkan penyaluran Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM) 2021.
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Menang Praperadilan, Polda Riau Kejar TPPU Tersangka Korupsi KUR Bank Pelat Merah Ini
- Pemerintah Terus Mendorong KUR yang Hampir 10 Tahun Berjalan untuk Usaha Produktif
- Waspada! Jangan Terkecoh Penipuan Bermodus Tagihan Pajak Berekstensi APK
- AHF Indonesia Dorong Peran Asia dalam WHO Pandemic Agreement
- Spirit BRI Life di Usia ke-37 Tahun