Dirut BRI Buka-bukaan soal 6 Strategi Mempertahankan Kinerja, Tetap Kinclong
jpnn.com, JAKARTA - Direktur Utama PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau (BRI) Sunarso membeberkan enam strategi agar dapat terus konsisten dan berkelanjutan mempertahankan kinerja tetap kinclong ke depan.
BRI berhasol menorehan kinerja keuangan dan bisnis BRI yang solid sepanjang semester I 2022, kendati ekonomi dibayangi ketidakpastian akibat pandemi dan krisis global.
Pada akhir Juli lalu BRI merilis laporan keuangan paruh pertama 2022. BRI secara konsolidasian (BRI Group) berhasil mencatatkan laba bersih senilai Rp 24,88 triliun atau tumbuh 98,38 persen secara year on year (yoy) dengan total aset meningkat 6,37 persen yoy menjadi Rp 1.652,84 triliun.
Pencapaian laba BRI tersebut menjadi yang terbesar sekaligus menjadi pertumbuhan yang tertinggi di tanah air.
Sunarso menyebut situasi dan kondisi ekonomi Indonesia secara domestik sesungguhnya sangat solid.
Berbagai kebijakan yang diberikan oleh pemerintah maupun regulator di sektor keuangan menurutnya menghasilkan kekuatan ekonomi yang cukup tangguh dalam menghadapi krisis.
“Bisnis UMKM terutama di mikro itu jauh dari episentrum gejolak global, tetapi kami memang harus tetap hati-hati. Untuk menjaga pertumbuhan bisnis yang berkelanjutan, BRI punya enam strategi yang dirancang sekaligus untuk mengantisipasi tantangan tadi,” ujar Sunarso dalam keterangannya di Jakarta, Sabtu (6/8).
Berikut enam strategi mempertahankan kinerja versi BRI:
1. Fokus pada funding stability dan funding sustainability.
Direktur Utama PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau (BRI) Sunarso membeberkan enam strategi agar dapat terus konsisten dan berkelanjutan
- Kisah Sukses Nasabah PNM Mekaar, Ekspor Olahan Sisik Ikan ke Berbagai Benua
- OJK: Hadirnya PP 47/2024 Berdampak Positif Bagi Keberlangsungan UMKM ke Depan
- ICEBM Untar 2024 jadi Sarana Percepatan Pencapaian SDGs untuk Semua Sektor
- Peruri dan BPR Percepat Layanan Keuangan Digital bagi UMKM
- Sebanyak 90 Ribu Pengunjung Hadiri SIAL Interfood 2024
- Ini Cara Bea Cukai Dorong UMKM Naik Kelas di Pasuruan, Tanjungpinang, dan Jambi