Dirut PT Masaro jadi Tukang Ketik Anggodo
Selasa, 08 Juni 2010 – 15:50 WIB
PNS Departemen Kehutanan yang menjadi Ketua Panitia Lelang proyek SKRT itu mengaku diarahkan Puranevo agar memberi keterangan kepada penyidik kepolisian sesuai arahan Anggodo Widjojo. “Pokoknya ikutin apa yang dikatakan Anggodo. Putranevo meminta saya jika diminta keterangan di Mabes Polri agar mengau ditekan, dikasari, dan dimintai duit oleh penyidik KPK. Tapi saya tidak pernah merasa. Kalau dibentak iya,” ungkapnya.(ara/pra/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Dirut PT Masaro Radiokom, Putranevo A Prayugo, ikut dihadirkan sebagai saksi pada persidangan atas Anggodo Widjojo di Pengadilan Tindak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kaltim Siap Jadi Garda Terdepan Kemajuan Bangsa Indonesia
- Pemkot Serang Perpanjang Pendaftaran PPPK Tahap Kedua
- DPRD DKI Minta PAM JAYA Prioritaskan Kepuasan Pelanggan
- Pemerintahan Prabowo Bangun 1 Juta Rumah Bareng Qatar, Bentuknya Rusun
- Awali 2025, Polda Riau Gelar Tasyakuran dan Santuni Anak Yatim
- Kasus Investasi Fiktif Ratusan Miliar, KPK Jebloskan Eks Dirut Taspen Kosasih ke Sel