Dirut RSCM Bantah Omongan Prabowo soal Selang Cuci Darah

Dirut RSCM Bantah Omongan Prabowo soal Selang Cuci Darah
Prabowo Subianto. Foto: Instagram prabowo

Diketahui, dialiser merupakan ginjal buatan yang berfungsi untuk membersihkan darah dari toksin sisa metabolisme tabung. Di samping itu, selang cuci darah berfungsi sebagai pengalir darah dari tubuh pasien ke dialiser.

Atas dasar itu, Dina memastikan, dialiser pada proses cuci darah hanya dapat digunakan satu kali. Namun, bisa pula digunakan berulang kali. Dengan catatan, alat itu digunakan pada pasien sama setelah alat tersebut telah disterilisasi dan uji kelayakan.

"RSCM menggunakan sekali pakai (single use) baik untuk selang hemodialisis (blood tubing), maupun dialiser," pungkasnya. (aim/JPC)

 


Prabowo Subianto menyebut selang cuci darah di RSCM dipakai hingga 40 kali, dibantah Dirut RSCM.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News