Disarankan Gelar Musyawarah Ulama dan Santri, Jangan Konvensi
Rabu, 17 April 2013 – 19:45 WIB

Disarankan Gelar Musyawarah Ulama dan Santri, Jangan Konvensi
JAKARTA - Direktur IndoBarometer, M Qodari menyarankan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) cukup menggelar musyawarah ulama dan santri untuk menentukan calon presidennya (Capres) dalam Pemilu 2014 mendatang.
"Kenapa konvensi? PPP itukan rumah besarnya umat Islam. Sebaiknya lakukan saja musyawarah ulama dan santri," kata M Qodari, di gedung DPD, Senayan Jakarta, Rabu (17/4).
Dalam musyawarah ulama dan santri itu, lanjut Qodari, PPP bisa menghadirkan seluruh bakal Capres PPP itu untuk berdialog dengan peserta musyawarah.
Kalau konvensi yang dilakukan, menurut Qodari, berarti PPP secara sengaja meninggalkan konstituennya yakni umat Islam dalam menentukan Capres.
JAKARTA - Direktur IndoBarometer, M Qodari menyarankan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) cukup menggelar musyawarah ulama dan santri untuk menentukan
BERITA TERKAIT
- Heboh Isu Ijazah Palsu, Jokowi Bukan Satu-satunya Sasaran Tembak
- PKB & BIEN Menggelar Diskusi soal Masa Depan Perlindungan Sosial Indonesia
- DPR Bahas RUU Kepariwisataan, Apa Misinya?
- Paslon Cecep - Asep Memenangi PSU Pilkada Kabupaten Tasikmalaya
- Geruduk Bawaslu Bengkulu Selatan, Pendukung Suryatati-Ii Sumirat Tuntut Paslon 03 Didiskualifikasi
- BPOM-BPJPH Temukan 9 Pangan Olahan Mengandung Babi, Ade Rezki Dorong Kolaborasi Pengawasan