Disarankan Tidak Usah Turun di Piala Uber
Rabu, 21 Maret 2012 – 11:16 WIB

Disarankan Tidak Usah Turun di Piala Uber
JAKARTA - Buli tangkis masih menjadi andalan utama Indonesia untuk meraih medali emas di Olimpiade. Melihat prestasi terakhir, duet Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir jelas menjadi tumpuan utama Indonesia untuk melanjutkan tradisi emas Olimpiade. "Menurut saya tidak perlu menurunkan Liliyana. Selain untuk menghindari cedera, saat ini peluang kita untuk merebut Piala Uber juga kecil. Jadi lebih baik dia tidak usah ke Piala Uber," sambungnya.
Olimpiade 2012 akan mulai dilaksanakan pada 27 Juli memdatang di Inggris. Sedangkan Piala Uber akan dilangsungkan pada 20-27 Mei di Wuhan, Tiongkok. Nah, karena waktu yang relatif berdekatan itu, beberapa" pihak menyarakan agar Liliyana absen saja di Piala Uber dan focus ke Olimpiade mengingat peluang Indonesia menjadi juara di Piala Uber sangat kecil.
Baca Juga:
"Posisi mereka saat ini sudah aman. Jangan diforsir untuk mencari poin lagi. Lebih baik mereka menyimpan tenaga, jaga kondisi jangan sampai cedera, dan fokus pada persiapan agar lebih matang di Olimpiade," kata Ivana Lie, salah satu legenda bulutangkis putri Indonesia kepada wartawan di Jakarta, Selasa (20/3).
Baca Juga:
JAKARTA - Buli tangkis masih menjadi andalan utama Indonesia untuk meraih medali emas di Olimpiade. Melihat prestasi terakhir, duet Tontowi Ahmad/Liliyana
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025