Disentil KPAI soal Pencemaran Debu Batu Bara di Marunda, Dinkes DKI Bereaksi

Disentil KPAI soal Pencemaran Debu Batu Bara di Marunda, Dinkes DKI Bereaksi
Gambar kaki anak-anak yang lokasinya dicemari abu batu bara dari sekitar Rusun Marunda. Foto: dokumentasi KPAI

Sebelumnya, Komisioner KPAI Retno Listyarti mengatakan dampak pencemaran debu batu bara di Rusun Marunda masih dirasakan warga hingga Sabtu (19/3) lalu.

Retno mendapat informasi itu  dari warga Rusun Marunda, di mana anak-anak dan orang dewasa masih terus menjadi korban akibat polusi pencemaran batu bara oleh PT KCN.

Namun, warga juga mengeluh bahwa Dinas Kesehatan DKI belum hadir untuk memeriksa berbagai penyakit yang diderita warga. (mcr4/fat/jpnn)


Dinkes DKI Jakarta bereaksi seteah disentil KPAI soal keluhan warga Marunda korban pencemaran abu batu bara PT KCN.


Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News