Diserang Bakteri Baru, Hongkong Panik
Rabu, 04 Januari 2012 – 08:44 WIB

Diserang Bakteri Baru, Hongkong Panik
Otoritas terkait menyatakan bahwa upaya pembersihan dan pemasangan saringan air akan membatasi penyebaran bakteri tersebut. Sementara itu, tes sampel air akan kembali dilakukan setelah dua hal di atas dijalankan.
Wong Kwok-hing, seorang anggota parlemen yang pro-Beijing, menilai berita soal merebaknya bakteri tersebut sebagai skandal. Menurut dia, kantor pemerintahan dan parlemen harus dikembalikan ke lokasi sebelumnya (lama) jika situasinya memburuk atau penyebaran wabah bakteri itu meluas. Kompleks perkantoran baru pemerintah pusat Hongkong tersebut berada di kawasan Tamar. (AFP/BBC/cak/dwi)
HONGKONG--Pemerintah Hongkong tak hanya dibuat pusing dengan merebaknya kembali virus flu burung atau avian influenza (H5N1). Wilayah otonomi Tiongkok
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mengenang Paus Fransiskus, Ketum PP Muhammadiyah: Sosok Penyantun dan Humoris
- Siapa Pemegang Kendali Vatikan Sepeninggal Paus dan Bagaimana Memilih Penggantinya?
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina