Dishub Jajaki Peluang Penerbangan ke Maratua
Selasa, 07 Februari 2017 – 01:17 WIB
Selain itu, lanjutnya, juga terbuka peluang untuk mengenalkan objek-objek wisata yang ada di provinsi ke-34 ini.
Misal, kata dia, ada pihak-pihak yang menawarkan paket wisata berkunjung ke Malinau, Nunukan atau Bulungan dan Tarakan dengan terintegrasi objek wisata di Kabupaten Berau, khususnya objek wisata bahari.
“Makanya kami sedang menjajaki penerbangan dari Tarakan ke Pulau Maratua,” imbuhnya. (har/fen)
Banyaknya wisatawan yang berkunjung ke objek wisata Kabupaten Berau seperti Pulau Derawan dan Maratua melalui Tarakan dinilai sebagai peluang membuka
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Menteri Teuku Riefky: Ini Sejarah, Mari Bangun Ekonomi Kreatif Indonesia
- Central Group Hadirkan Klub Premium Bagi Lansia, Pertama di Sekupang
- Siap Mencetak SDM Pariwisata Berstandar Global, IPTI Lantik Rektor Perdana
- Cawalkot Yogyakarta Hasto Wardoyo Ingin Memoles Bantaran Sungai Jadi Destinasi Wisata
- Mendongkrak Ekonomi Daerah, Wahono-Nurul Komitmen Kembangkan Sektor Pariwisata Bojonegoro
- Menjelang Pelantikan Presiden, Sanggam Berharap Prabowo Lebih Gencar Tangani Pariwisata